Tag Archives: Inovasi

Aceh Besar Laksanakan Bimtek Penginputan Indeks Inovasi Daerah Tahun 2024

Kota Jantho (Kamis, 11/07/2024) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar melakukan kegiatan bimbingan teknis (bimtek) terkait penginputan Indeks Inovasi Daerah (IID) Tahun 2024 yang berlangsung di Aula Lantai II Bappeda Kabupaten Aceh Besar, Kota Jantho. Acara ini dihadiri oleh seluruh Kepala Perangkat Daerah, dan Perangkat Kecamatan beserta Kepala Puskesmas (Kapus) di wilayah Pemkab Aceh Besar. Bimtek yang dibuka oleh Kepala …

Read More »

Bappeda Aceh Besar dan Fakultas Ekonomi & Bisnis USK Bahas PKM

Kota Jantho (Kamis, 06/06/2024) – Bertempat di Aula Bappeda Aceh Besar Kota jantho, Pemerintah Kabupaten Aceh Besar melalui Bappeda bekerja sama dengan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala (USK) menyelenggarakan Rapat Koordinasi guna membahas Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di wilayah Kabupaten Aceh Besar, dengan mengangkat Tema “Revitalisasi Strategi Pemberdayaan BUMG Bidang Manajemen dan Bisnis Berkelanjutan di Kabupaten Aceh …

Read More »

Laporan Inovasi Aceh Besar Tahun 2023

Laporan inovasi daerah Kabupaten Aceh Besar Tahun 2023 menyajikan pengembangan inovasi daerah yang telah diuji coba dan telah diterapkan di wilayah Kabupaten Aceh Besar sampai dengan tahun 2023. Pada laporan ini juga tersedia capaian indeks inovasi daerah Kabupaten Aceh Besar Tahun 2023.

Read More »

BSKDN Kemendagri Evaluasi Layanan Elektronik Pemerintah Kabupaten Aceh Besar

Kota Jantho (Rabu, 15/11/2023) – Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia (Kemendagri) melalui Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) melakukan monitoring dan evaluasi (Monev) penerapan aplikasi layanan elektronik penyelenggaraan Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar yang berbasis Pusat Jejaring Inovasi Daerah (Puja Indah), terutama pada layanan tematiknya yang meliputi e-Bumdes, validasi data kemiskinan (e-vaskin), dan layanan pendapatan daerah. Kegiatan tersebut dilaksanakan di …

Read More »

Peraturan Bupati Aceh Besar Tentang Inovasi Daerah

Peraturan Bupati Aceh Besar Nomor 22 Tahun 2023 tentang Inovasi Daerah Kabupaten Aceh Besar (Berita Daerah Kabupaten Aceh Besar Tahun 2023 Nomor 22). Peraturan ini disusun dalam rangka untuk mempercepat pelayanan pemerintahan untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Aceh Besar melalui penyelenggaraan pemerintahan yang kreatif, inovatif, terencana, terpadu, terintegrasi, dan terkoordinasi serta terlegitimasi yang dapat meningkatkan daya saing.

Read More »

Sosialisasi Perbup Inovasi Daerah, Aceh Besar Terapkan Saboh Unit Saboh Inovasi

Kota Jantho (Kamis, 26/10/2023) – Bertempat di Aula Bappeda, Pemerintah Kabupaten Aceh Besar menyelenggarakan Sosialisasi Peraturan Bupati tentang Inovasi Daerah dan sekaligus Launching Inovasi Perangkat Daerah melalui Saboh Unit Saboh Inovasi (Satu Unit Satu Inovasi). Acara ini dibuka oleh Pj Bupati Aceh Besar melalui Sekretaris Daerah (Sekda) yang didampingi oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setdakab Aceh Besar, dengan dihadiri oleh …

Read More »

Wujudkan Aceh Besar Kreatif dan Inovatif, Pemkab Bahas Perbup Inovasi Daerah

Kota Jantho (Rabu, 04/10/2023) – Untuk meningkatkan kualitas penyelenggaraan pembangunan dan pelayanan publik di wilayah Kabupaten Aceh Besar, diperlukan berbagai pengembangan, kreasi, dan pembaharuan berbasis inovasi dalam setiap bidang urusan pemerintahan. Oleh sebab itu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar melaksanakan agenda pertemuan untuk membahas Rancangan Peraturan Bupati (Perbup) tentang Inovasi Daerah Kabupaten Aceh Besar. Kegiatan ini berlokasi di Aula Kantor …

Read More »

Pejabat Bupati Aceh Besar Apresiasi Babak Baru Eksplorasi Panas Bumi Seulawah Agam

Kota Jantho (Rabu, 12/07/2023) – Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto,S.STP,MM menyambut baik babak baru dari kegiatan Eksplorasi dan Pengembangan Panas Bumi Seulawah Agam 2×55 MW, yakni dalam bentuk penandatanganan Perjanjian Pokok (HOA) antara PT Pertamina Geotermal Energy (PGE) Tbk, dengan PT. Pembangunan Aceh (PEMA) di Jakarta. Penandatangan HOA itu disaksikan langsung oleh Menteri ESDM RI Arifin Tasrif dan …

Read More »

BSKDN Kemendagri Berikan Bimtek Puja Indah Tematik Bagi Pemkab Aceh Besar

Aceh Besar (Senin, 19/06/2023) – Guna mengoptimalkan layanan publik Kabupaten Aceh Besar, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Rahmawati,S.Pd berkomitmen mengembangkan aplikasi Pusat Jejaring Inovasi Daerah (Puja Indah) sebagai bentuk komitmen peningkatan kualitas layanan publik dan tata kelola pemerintahan agar menjadi lebih baik. Pusat Jejaring Inovasi Daerah (Puja Indah) merupakan hasil pengkajian, perekayasaan, pendataan, adopsi dan modifikasi, serta replikasi berbagai …

Read More »

Bappeda Aceh Besar Terima Kunjungan Mahasiswa UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Kota Jantho (Kamis, 25/05/2023) – Universitas merupakan perguruan tinggi yang menyelenggarakan pendidikan akademik dan vokasi pada berbagai rumpun ilmu pengetahuan tanpa batas, termasuk teknologi, seni, profesi, dan spesialis. Guna berbagi wawasan dan pengetahuan mengenai penyelenggaraan pemerintahan daerah, Bappeda Kabupaten Aceh Besar berkesempatan menerima kunjungan para mahasiswa dari Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh yang berlangsung di Aula Bappeda Kabupaten …

Read More »