Recent Posts

Pejabat Bupati Aceh Besar Buka Musrenbang RKPD Tahun 2024

Kota Jantho (Senin, 13/03/2023) – Musyawarah Perencanaan Pembangunan atau yang lebih dikenal dengan sebutan Musrenbang dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Aceh Besar Tahun 2024 resmi dibuka oleh Pejabat Bupati Aceh Besar dengan mengusung Tema “Meningkatkan Kualitas Sumberdaya Manusia untuk Mendukung Penyelenggaraan Pemilu Serentak dan Penegakan Syariat Islam”. Acara tersebut dilaksanakan di Aula Serba Guna SPNF SKB …

Read More »